Jumat, 23 Maret 2012

pesta bau nyale, lombok indonesia

salah satu tradisi orang lombok khusunya,lombok bagian selatan sekitar pantai kute(pantai putri mandalika) dan sebagiannya adalah, pesta bau nyale. pesta bau nale dilakukan oleh masyarakat setempat setiap tahun pada bulan februari atau bulan 10 kalendar orang sasak. mereka datang berbondong bondong kepantai ntuk menagkap nyale (putri mandalika). pagi-pagi mereka datang dari berbagai daerah untuk menangakp nyale, bahkan mereka datang lebih awal sehari sebelum acara inti. penakapan nyale dilakukan 2 hari, hari pertama namanya bojak, hari kedua namanya tumplah (istilah sasak. hampir seluruh anggota keluarganya datang untuk mendapatkan hasil penangkapan yang banyak. menangakap nyale dapat menggunakan tangan,sorok( jaring kecil-kecil) sopek dan sorok nener. nyale banyak mengandung protein bila dikonsumsi. warna nyale pun berwarna-warni ada merah,putih, hijau, biru,hitam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar